Translate

Rabu, 02 Juli 2014

KKM PEKANTINGAN

LAPORAN KEGIATAN KELOMPOK KULIAH KERJA MAHASISWA
( KKM )
DI DESA PEKANTINGAN
KECAMATAN KLANGENAN KABUPATEN CIREBON
TAHUN AKADEMIK 2013/2014
(26 Mei-26 Juni 2014)
Disusun oleh:
1.      Achmad Rifa’i                                               : BI.II.11.1.1.0065
2.      Busro                                                              : BI.II.11.1.1.0074
3.      Fatimah                                                          : BI.II.11.1.1.0080
4.      Hamdan Mukafi                                            : BI.II.11.1.1.0083
5.      Minhatul Maula                                            : BI.II.11.1.1.0147
6.      Mohamad Wahidin                                       : BI.II.11.1.1.0151
7.      Nengsi Indrayani                                           : BI.II.11.1.1.0102
8.      Sanira Waeriyah                                           : BI.II.11.1.1.0115
9.      Saryiti                                                             : BI.II.11.1.1.0116
10.  Sumarni                                                         : BI.II.11.1.1.0184
11.  Tarniyem                                                       : BI.II.11.1.1.0129
12.  Thoha Makhsun                                            : BI.II.11.1.1.0130

SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM MA’HAD ALY (STAIMA)
2014
Jl. KH. Masduki Ali Kasab Babakan Ciwaringin Cirebon 45167
Telp (0231) 3434 Email : staimacrb@gmail.com


LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN HASIL KULIAH KERJA MAHASISWA (KKM)
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM MA’HAD ALY (STAIMA)
Ciwaringin – Cirebon
Tahun Akademik 2013-2014
Dibuat dan diperbanyak dilokasi KKM di desa Pekantingan kecamatan Klangenan kabupaten Cirebon
            Demikianlah laporan hasil akhir KKM ini dibuat dan telah diperiksa kebenarannya untuk kemudian disahkan sebagai laporan resmi tugas akhir KKM.
Dibuat di                     : Pekantingan
Pada Tanggal              : ........................................................
Perwakilan Kelompok            
KETUA
SEKRETARIS




MOHAMADD WAHIDIN
THOHA MAHSUN




Pengesahan Dosen Pembimbing
Diterima Tanggal        : ........................................................
Disahkan Tanggal       : ........................................................
DOSEN MONITORING
DOSEN PEMBIMBING




Drs. SUKARDI, M. Ag
LILIK HERAWATI, MA



KATA PENGANTAR
Assalamu ‘alaikum Wr. Wb
Puji syukur semoga selalu kita panjatkan kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat dan kurnianya, Sholawat Salam semoga selalu tercurahkan keharibaan junjungan kita Nabi agung Muhammad SAW.
            Sehubungan dengan telah selesainya kegiatan Kuliah Kerja Mahasiswa (KKM) Sekolah Tinggi Agama Islam Ma’had Ali Cirebon tahun akademik 2013-2014, maka kami persembahkan laporan hasil kegiatan KKM yang merupakan salah satu bagian dari Tri Darma Perguruan Tinggi.
            Pelaksaan KKM kami yaitu di desa Pekantingan Kecamatan Klangenan Kabupaten Cirebon dari tanggal 26 Mei hingga 26 Juni 2014.
            Dalam kesempatan yang berbahagia ini, izinkan kami menghaturkan untaian terima kasih kepada:
1.      Bapak Bupati / Wakil Bupati yang telah memberikan izin pelaksanaan KKM kami.
2.      Bapak Camat Klangenan Drs. H. Sutismo yang telah menempatkan kami dilokasi KKM sebagai pengbdian kemasyarakatan kami.
3.      Bapak Kuwu Pekantingan Didi Junaedi beserta perangkatnya yang membimbing kami selama berada dilokasi KKM.
4.      Bapak Ketua STAIMA Cirebon beserta Bapak-Bapak dan Ibu-Ibu Dosen pengajar dan seluruh staf STAIMA yang telah pula memberikan arahan serta bantuannya sehingga kegiatan KKM dapat terlaksana dengan lancar.
5.      Ibu Lilik Herawati, MA selaku dosen pembimbing kami selama berada dilokasi dan melaksanakan KKM yang telah meluangkan waktunya dan memberikan arahan kepada kami.
6.      Akhirnya kepada semua pihak yang telah membantu kami dalam pelaksanaan kegiatan KKM yang tidak bisa kami sebutkan satu persatu.
Wassalamu ‘alaikum Wr.Wb



Cirebon, 26 Juni 2014
POKJA KKM Desa Pekantingan

1.      Mohamad Wahidin                                                     7. Saryiti
2.      Thoha Makhsun                                                          8. Nengsi Indrayani
3.      Hamdan Mukafi                                                          9. Minhatul Maula
4.      Busro                                                                           10. Fatimah
5.      Achmad Rifa’i                                                                        11. Tarniyem
6.      Sanira Waeriyah                                                          12. Sumarni
                       
















DAFTAR ISI

A.    Lembar Pengesahan ................................................................................. i
B.     Kata Pengantar ........................................................................................ ii
C.     POKJA Pekantingan ............................................................................... iii
D.    Daftar Isi ................................................................................................. iv
E.     Struktur POKJA Pekantingan ................................................................. v
F.      Daftar Lampiran.......................................................................................vi
Bab I :
LOKASI KKM DESA PEKANTINGAN KECAMATAN KLANGENAN KABUPATEN CIRBON
A.    Sejarah Desa Pekantingan .................................................................. 1
B.     Profil Desa Pekantingan ..................................................................... 2
1.      Potensi Desa ................................................................................. 2
2.      Struktur Kelembagaan Desa Pekantingan .................................... 6
Bab II :
PERMASALAHAN PEMBANGUNAN DAN KEMASYARAKATAN KULIAH KERJA MAHASISWA (KKM) DI DESA PEKANTINGAN KECAMATAN KLANGENAN KABUPATEN CIREBON
A.    Masalah Pendidikan .......................................................................... 14
B.     Masalah Keagamaan ......................................................................... 15
C.     Masalah Sosial Kemasyarakatan ....................................................... 16
D.    Masalah Sarana dan Prasarana .......................................................... 17
Bab III :
SOLUSI MASALAH PEMBANGUNAN DAN KEMASYARAKATAN DI DESA PEKANTINGAN KECAMATAN KLANGENAN KABUPATEN CIREBON
A.    Solusi Masalah Pendidikan ............................................................... 19
B.     Solusi Masalah Keagamaan............................................................... 19
C.     Solusi Masalah Sosial Kemasyarakatan ............................................ 20
D.    Solusi Masalah Sarana dan Prasarana ............................................... 20
Bab IV :
PENUTUP
A.    Kesimpulan ....................................................................................... 21
B.     Saran ................................................................................................. 21
G.    Lampiran-lampiran

































SURAT KETERANGAN
Nomor : ...../......-Des/VI/2014
Yang bertanda tangan di bawah ini, Kuwu Desa Pekantingan Kecamatan Klangenan  Kabupaten Cirebon, menerangkan dengan sebenarnya bahwa nama-nama Mahasisiwa STAIMA babakan ciwaringin cirebon di bawah ini :
1.      Achmad Rifa’I               :  BI.II.11.1.1.0065
2.      Busro                              :  BI.II.11.1.1.0074
3.      Fatimah                          :  BI.II.11.1.1.0080    
4.      Hamdan Mukafi             :  BI.II.11.1.1.0083
5.      Minhatul Maula              :  BI.II.11.1.1.0147
6.      Mohamad Wahidin        :  BI.II.11.1.1.0151
7.      Nengsi Indrayani           :  BI.II.11.1.1.0102
8.      Sanira Waeriyah             :  BI.II.11.1.1.0115
9.      Saryiti                             :  BI.II.11.1.1.0116
10.  Sumarni                          :  BI.II.11.1.1.0184
11.  Tarniyem                        :  BI.II.11.1.1.0129
12.  Thoha Makhsun             :  BI.II.11.1.1.0130
Telah melaksanakan kegiatan Kuliah Kerja Mahasiswa ( KKM )  di wilayah Desa Pekantingan Kecamatan Klangenan Kabupaten Cirebon dari tanggal 26 mei sampai 26 juni 2014.
Demikian surat keterangan ini di buat,agar dapat di pergunakan sebagaimana mestinya.
                                                                              
                                                                                          Pekantingan, 25 juni 2014
                                                                                                Kuwu Pekantingan


                                                                                                 DIDI JUNAEDI



BAB I

LOKASI KKM DESA PEKANTINGAN KECAMATAN KLANGENAN KABUPATEN CIRBON

A.    SEJARAH DESA PEKANTINGAN
Desa pekantingan adalah desa yang masih kental dengan mitos-mitos zaman dahulu dan masyarakatnya masih menghormati adat istiadat, namun seiring dengan perkembangan zaman desa pekantingan mengalami perubahan sedikit demi sedikit.
Pada hakikatnya sejarah desa pekantingan tidak bisa dipaparkan oleh penduduk pribumi/sesepuh desa kepada orang-orang pendatang (bukan asli orang Pekantingan). Namun kami masih beruntung karena bertemu dengan juru kunci Buyut Pekantingan yang memberikan ssedikit pemaparan sejarah desa Pekantingan.
Menurut juru kunci Pekantingan, Buyut Pekantingan itu bernama Ki Ageng Pekantingan berdasarkan Prasasti yang ada didepan pintu masuk (bagian dalam) makam Buyut Pekantingan yang bertuliskan dengan huruf sansekerta yang berbunyi Ki Ageng Pekantingan.
Masih berdasarkan juru kunci tersebut, pada masa mudanya Ki Ageng Pekantingan (Jaka Kantingan) pernah jatuh cinta kepada murid perempuan gurunya yang bernama siti Quraisyin, dadik dari Mbah Kuwu Cakrabuana. Namun Jaka Kantingan ditolak cintanya oleh Siti Quraisyin, lalu beliau sakit hati dan pergi. Selama perjalanan tersebut, beliau keluar dari agama Islam dan menganut Agama Hindu. Beliau berusaha membuat sekutu untuk memberontak gurunya dengan cara bertempur dengan kigede-kigede lain dan menaklukannya untuk bergabung dengannya. Diantaranya, Ki Gede Arjawinangun (Buyut Bongkang) dan Ki Gede Sende (Buyut Sende). Setelah menaklukan kedua buyut itu, Jaka Kantingan melanjutkan perjalanan ke ujung kulon dan bertemu dengan seorang yang sakti yaitu Nini Renggis dan beliaupun berguru kepadanya. Selesai berguru padanya, beliau kembali pulang dan dalam perjalanan pulang Jaka Kantingan menjumpai sayembara didesa Jemaras Kidul dan mengikuti sayembara tersebut. Sayembara itu berisi “barang siapa yang mampu menanam padi berjalan maju dan membawa air dengan keranjang maka pemenangnya akan mendapat Buyut Jemaras Kidul yang bernama Nyi Gede”.
Jaka Kantinganpun berhasil memenangkan sayembara tersebut namun hadiahnya tidak diambilnya (Jaka Kantingan tidak menikahi buyut Jemaras) lantaran Jaka Kantingan hanya mencintai adik Mbah Kuwu Cirebon yang bernama Siti Quraisyin.
Pada suaatu hari dengan ilmu yang dimilikinya, Jaka Kantingan membuat kerusuhan di keraton Cirebon dengan cara mencuri barang-barang keramat. Pencurian yang dilakukan oleh Jaka Kantingan tidak ada yang mengetahui siapa pelakunya kecuali Mbah Kuwu Cakrabuana.
Kerusuhan yang dibuat oleh Jaka Kantingan tak dapat diredam oleh Mbah Kuwu dikarenakan kelicikan dari Jaka Kantingan dan akhirnya Mbah Kuwu pun mengizinkan Jaka Kantingan menikahi Siti Quraisyin dan berawal dari sinilah Jaka Kantingan akhirnya kembali memeluk agama Islam.

B.     PROFIL DESA PEKANTNGAN

1. Potensi Desa
a. Kondisi Geografis dan Demografis
Desa Pekantingan adalah salah satu Desa di Kecamatan Klangenan yang mempunyai luas wilayah  167,258 Ha jumlah penduduk Desa Pekantingan sebanyak 5.853 jiwa yang terdiri laki-laki 2864 dan perempuan 2.989 dengan jumlah kepala keluarga 1.816 KK.
Batas-batas Administratif pemerintah Desa Pekantingan Kecamatan Klangenan sebagai berikut :
● Sebelah Utara                      : Batas Desa  Bojong Wetan
● Sebelah Timur                      : Batas Desa Wangunharja
● Sebelah Selatan                   : Batas Desa Danawinangun
● Sebelah Barat                      : Batas Jemaras Kidul
Dilihat dari topografi dan kontur tanah, Desa Pekantingan Kecamatan Klangenan secara umum berupa tanah pesawahan dan pemukiman penduduk yang berada pada ketinggian diatas permukaan air laut yang suhu rata-rata berkisar antara 35 s/d 39 Celcius. Desa Pekantingan terdiri dari 6 Dusun, 6 RW dan 14 RT. Orbitasi dan waktu tempuh dari ibukota Kecamatan 400 m dengan waktu tempuh 10 menit dari ibukota Kabupaten  25 Km  dengan waktu tempuh 30 menit.
b. Mata Pencaharian
Mata Pencaharian Penduduk Desa Pekantingan Kecamatan Klangenan terdiri dari :
● Petani                                               :  119  Orang
● Buruh Tani                                       :  972  Orang
● Pedagang                                         :  407  Orang
● PNS                                                 :    48  Orang
● TNI/Polri                                         :    19  Orang
● Pensiunan PNS/TNI/POLRI           :    15  Orang
● Karyawan Swasta                            :   321 Orang
● Pengrajin                                          :     50 Orang
● Supir                                                :     10  Orang
● Montir                                              :       5 Orang
● Pertukangan                                     :     25 Orang
● Wirausaha Lainnya                          :   150  Orang

c. Sarana Pendidikan
Sarana pendidikan umum  yang  terdapat di Desa Pekantingan Kecamatan Klangenan meliputi:
● Taman Kanak-Kanak / PAUD         : 1 buah
● Sekolah Dasar ( SD )                       : 3 buah
● SLTP / MTS                                     : 1 buah
● SLTA / SMK                                   : -
●Madrasah      / DTA                          :  3 Buah
Sedangkan jumlah tenaga pengajar terdiri dari ;
● Taman Kanak-Kanak / PAUD         :   6 Orang
● Madrasah                                         :   6 Orang
● Sekolah Dasar ( SD )                       : 30 Orang
● SLTP / MTS                                     : 17 Orang
● SLTA / SMK                                   : -
Jumlah Murid terdiri dari :
●Taman Kanak-Kanak / PAUD           :   30 Orang
● Madrasah                                           : 185 Orang
● Sekolah Dasar ( SD )                         : 532 Orang
● SLTP / MTS                                      : 640 Orang

d. Sarana Kesehatan
Sarana Kesehatan yang ada di Desa Pekantingan meliputi :
● Polindes                               : 1 buah
● Posyandu                             : 7 buah
● Pos KB Desa                       : 7 buah
● Bidan                                   : 1 orang
● Petugas Gizi Keliling           : 1 orang
● Dukun Bayi Terlatih            : - orang
e. Sarana dan Prasarana Ekonomi
● Bank                                                : -
● Koperasi Unit Desa             : -
● Pasar                                    : -
● BUMDES                            : -
● Industri Rumah Tangga       :  20 buah
●Perusahaan Sedang               : -
●Perusahaan Besar                  : -
● Perusahaan Kecil                 :  1 buah



DATA KUWU DESA PEKANTINGAN

No
NAMA KUWU
TAHUN
1
KUWU MANGUN
--
2
KUWU RODJAYA
1967
3
KUWU DATA
1967 – 1986
4
PJS KUWU MADJA
1986 1988
5
KUWU H. SUGIANTO
1988 – 1996
6
PJS KUWU JAYADI, E.S
1996 1997
7
PJS KUWU DIDI ROSIDI, S
1997 1999
8
KUWU SUBADI
19992007
9
KUWU HJ. RUNTASIH
2007 – 2013
10
KUWU DIDI JUNAEDI
2013–Sekarang







2. Struktur Kelembagaan Desa Pekantingan

STRUKTUR KEPEMERINTAHAN
DESA PEKANTINGAN KECAMATAN KLANGENAN
KABUPATEN CIREBON
MASA BAKTI 2013 – 2019


KUWU                                                 : DIDI JUNAEDI
SEKERTARIS DESA                           : SUBANDI
KAUR KESRA                                     : H.ASDUR
KAUR EKBANG                                 : BONA
KAUR UMUM                                   : SHOLIHIN
KAUR PEMERINTAHAN                  : FITRI LESMANAWATI
KAUR KEUANGAN                           : GUNAWAN HADI
KADUS I                                               : ISWANTO
KADUS II                                              : KARNEDI
KADUS III                                             : IRFAN
KADUS IV                                            : NARWAWI
KADUS V                                              : SUGIONO
KADUS VI                                            : JAMSARI















STRUKTUR BADAN PERMUSYAWARATAN DESA (BPD)
DESA PEKANTINGAN KEC. KLANGENAN KAB. CIREBON
MASA BAKTI 2013 – 2019





KETUA                                  : ROKOYAT, Spd
WAKIL KETUA                    : AGUS SUSANTO
SEKRETARIS                        : JENI PRIHATIN. Se
SEKSI - SEKSI
SEKSI PEMERINTAHAN  : KADINA
                                                : SUHARTO
SEKSI PEMBANGUNAN : DADI
SEKSI HUMAS                    : DEDE SITI RAHAYU
ANGGOTA – ANGGOTA
                                                : ANTO SUSANTO
                                                : KARTAWI Spd
                                                : SANIJA

















STRUKTUR LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (LPMD)
DESA PEKANTINGAN KEC. KLANGENAN KAB. CIREBON
MASA BAKTI 2013 - 2019


KETUA                                                  : H. TAYA ZAENUDIN
WAKIL KETUA                                    : KADISA
SEKRETARIS                                        : HERIYANTO
BENDAHARA                                      : ROHADI
ANGGOTA                                          : MARPU’AH
                                                                : SIMAMORA
                                                                : SURATNO
                                                                : JUKI
                                                                : TOPONG
                                                                : EDI ASMADI






















STRUKTUR KARANG TARUNA DESA PEKANTINGAN
KECAMATAN KLANGENAN KABUPATEN CIREBON
MASA BAKTI 2013 – 2019
KETUA                                  : ASMURI
WAKIL KETUA                    : KARNO
SEKRETARIS                        : MASA
BENDAHARA                      : EFENDI
WAKIL BENDAHARA        : DONO
ANGGOTA                          : SANTO
                                                : BAHRONI YAHYA
                                                : INDRA. F
                                                : BAMBANG
                                                : ATIK
                                                : AMAD
                                                : ARIESTIAN
                                                : TURA
                                                : IVAN
                                                : SUHARI
                                                : RUSDIANTO
                                                : IDRIS
                                                : IKBAL
                                                : ARTOTO.




STRUKTUR PEMBERDAYAAN KESEJAHTERAAN KELUARGA (PKK)
DESA PEKANTINGAN KEC. KLANGENAN KAB. CIREBON
MASA BAKTI 2013 – 2014


KETUA                                  : ETI ENTIN EFWANITA, Skn, Mkes
WAKIL KETUA                    : SITI ROKHMAH
SEKRETARIS                        : ENTIK KUSUMAWATI, SH
KETUA POKJA I                  : SADINI
KETUA POKJA II                                : KALISA
KETUA POKJA III                               : ISWANTO
KETUA POKJA IV               : SULASTRI













LEMBAGA KEMASYARAKATAN DESA PEKANTINGAN
KECAMATAN KLANGENAN KABUPATEN CIREBON
MASA BAKTI 2013 – 2014
KETUA RUKUN WARGA / RW 01                                : MUADI
KETUA RUKUN WARGA / RW 02                                : SUMANTO
KETUA RUKUN WARGA / RW 03                                : RATINA
KETUA RUKUN WARGA / RW 04                                : RUSWANDA
KETUA RUKUN WARGA / RW 05                                : ABDUL MUKTI
KETUA RUKUN WARGA / RW 06                                : HARJATI
KETUA RUKUN TETANGGA / RT 01           : SUNARYO
KETUA RUKUN TETANGGA / RT 02           : SUKIRNO
KETUA RUKUN TETANGGA / RT 03           : AGEN
KETUA RUKUN TETANGGA / RT 04           : SUNARDI
KETUA RUKUN TETANGGA / RT 05           : HARYANTO
KETUA RUKUN TETANGGA / RT 06           : ANADI
KETUA RUKUN TETANGGA / RT 07           : NURYADI
KETUA RUKUN TETANGGA / RT 08           :MASKURI
KETUA RUKUN TETANGGA / RT 09           : EDI
KETUA RUKUN TETANGGA / RT 010         : SADINI
KETUA RUKUN TETANGGA / RT 011         : SUKAENAH
KETUA RUKUN TETANGGA / RT 012         : RUSYANA
KETUA RUKUN TETANGGA / RT 013         : KALISA
KETUA RUKUN TETANGGA / RT 014         : ABDUL KARIM





STRUKTUR MAJLIS ULAMA INDONESIA (MUI)
DESA PEKANTINGAN KEC. KLANGENAN KAB. CIREBON
MASA BAKTI 2013 - 2019


KETUA                                                  : H. ASDUR
WAKIL KETUA                                    : ABDUL SOMAD
SEKRETARIS                                        : AHMAD SAHRONI
BENDAHARA                                      : GUNAWAN HADI
ANGGOTA                                          : 1. KARNEDI
                                                                  2. JAMSARI
                                                                  3. ISWANTO
                                                                  4. NARWAWI








Description: peta pekantingan.jpg




BAB II

PERMASALAHAN PEMBANGUNAN DAN KEMASYARAKATAN
DI DESA PEKANTINGAN
KECAMATAN KLANGENAN KABUPATEN CIREBON

A.    MASALAH PENDIDIKAN
Berbagai upaya pembaharuan pendidikan telah dilaksanakan untuk meningkatkan kualitas pendidikan, tetapi sejauh ini belum menampakan hasilnya yang maksimal. Mengapa kebijakan pembaharuan pendidikan di Tanah air kita dapat dikatakan senantiasa gagal menjawab problem masyarakat, sesungguhnya kegagalan berbagai bentuk pembaharuan di tanah air kita bukan semata-mata terletak pada bentuk pembaharuan pendidikan itu sendiri yang bersifat erratic dan tambal sulam. Melainkan lebih mendasar lagi kegagalan tersebut dikarenakan ketergantungan penentu kebijakan pendidikan pada penjelasan paradigma peran pendidikan dalam perubahan sosial yang usang. Ketergantungn ini menyebabkan adanya harapan-harapan yang tidak realistis dan tidak tepat terhadap efesiensi pendidikan.
            Dalam pembangunan bidang pendidikan, pemerintah kabupaten Cirebon menerapkan kebijakan yang diarahkan pada pemerataan, dimana seluruh warga masyarakat memperoleh kesempatan belajar pada semua jenis dan jenjang pendidikan. Selain itu juga dilakukan program yang mengarah pada peningkatan mutu, relevansi, efisiensi, efektivitas dan termasuk peningkatan sarana prasarana pendidikan.
1.      Permasalahan dalam bidang pendidikan
a.       Taman Kanak-Kanak, PAUD dan TPQ
Dari kesemuanya itu dapat kami simpulkan bahwa sebagian besar permasalahan yang krusial yaitu masalah SARPRAS yang kurang memadai
b.      Sekolah Dasar Negri
Ø  Sekolah Dasar Negri I Pekantingan
Pemasalahan yang kami temukan di SDN I Pekantingan adalah kurangnya SARPRAS yang mendukung
Ø  Sekolah Dasar Negri II Pekantingan
Di SDN II ini sangat ideal, sehingga sampai saat ini kami tidak menemukan permasalahan yang signifikan.
Ø  Sekolah Dasar Negri III
Permasalahan yang kami temukan di SDN III ini diantaranya maslah SARPRAS dan keadministrasian yang kurang memadai.
Ø  Diniyah Takmiliyah Awaliyah (DTA)
Yang kami temukan di DTA Bahrul Ulum yaitu kurangnya SARPRAS, tenaga pengajar dan animo masyarakat kurang begitu menggebu dalam bidang pendidikan keagamaan.
c.       Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama
Permasalahan yang kami temukan si SLTP Negri 2 Klangenan yaitu kurang memadainya pengadministrasian sekolah.

B.     MASALAH KEAGAMAAN
Pada masa-masa sekarang ini, pemerintah Republik Indonesia sedang berupaya menggalakan perbaikan moral dan etika yang sedang mengalami dekadensi, khususnya diwilayah kabupaten Cirebon, pemerintah yang berwenang sedang menciptakan program untuk menata ulang kepemerintahan yang selaras dengan aturan-aturan yang di tetapkan pemerintah pusat dan agama.
Permasalahan yang kami temukan dilokasi adalah kurangnya animo dan minat masyarakat terhadap pendidikan moral yang sesuai nilai-nilai agama dan terlalu mengedepankan adat istiadat serta aturan leluhur yang terlanjur melekat pada lapisan masyarakat.



C.    MASALAH SOSIAL KEMASYARAKATAN
Sebagai satu kesatuan yang integral, maka kemajuan di bidang pendidikan, ataupun kesehatan tidaklah lengkap bila tidak di barengi dengan kemajuan pada tingkatan kesejahteraan masarakat.
Dari sekian banyak unsur sosial kemasyarakatan, salah satunya bidang ekonomi. Bidang ekonomi populis atau ekonomi kerakyatan merupakan variable ketiga dari struktur IPM [ Indek pembangunan manusia ] setelah pendidikan dan kesehatan. Meski sebagai variable ketiga, bidang tersebut bukan berarti bisa di kesampingkan.Dari hasil penelusuran kami di desa pekantingan yang terbagi menjadi enam Dusun atau Blok, masih banyak kami temui beberapa warga bahkan mayoritas warga masih membuang sampah di pinggir jalan, sungai, dan pekarangan rumah yang mengakibatkan hilang nya pemandangan asri dari desa itu sendiri.
Kebersihan lingkungan di beberapa dusun desa  pekantingan dirasa sangat kurang, Rutinitas penduduk pergi kesawah dan berdagang pada pagi hari dan baru pulang sore hari menjadi salah satu faktor penyebab terabaikannya kebersihan lingkungan.faktor lain yang sangat berpengaruh adalah pendidikan penduduk yang relatif rendah sehingga kurang nya pengetahuan dan kesadaran dalam menjaga lingkungan. Saat kami melalui jalan bantaran sungai ada pemandangan yang cukup mencolok di sana, yaitu banyak tumpukan sampah di pinggir sungai yang sangat menumpuk seperti gunung.Di samping itu masih ada warga yang BAB di bantaran sawah, pekarangan rumah, dan di sungai.
Padahal air sungai tersebut sering digunakan anak –anak dusun untuk mandi – mandian. Hal ini berpengaruh pada lingkungan yang menjadi kelihatan begitu kumuh dan kotor.
Sedangkan dalam bidang ekonomi, kami mendapati home industry di desa ini yang tidak terkontrol dalam artian tidak terorganisir dengan baik sehingga pasaran hasil produksi tidak terlalu luas. Selain itu kami juga mendapati peternakan sapi yang masih perlu adanya pantauan dari pemerintah setempat ataupun dinas terkait agar pemeliharaan dan perawatan hewan ternak (sapi) dapat menghasilkan hewan yang berkualitas.

D.    MASALAH SARANA DAN PRASARANA

Terlaksananya tujuan dalam aspek ekonomi, pendidikan dan kesehatan, sangatlah memerlukan sarana dan prasarana yang memadai, tetapi dalam kenyataannya masih jauh dari apa yang di harapkan oleh masyarakat.
Sarana dan prasarana di desa pekantingan setelah adanya kuwu baru terjadi kemajuan yang lumayan pesat seperti :

1.      Kondisi jalan
Di desa pekantingan lebih dari enam puluh persen (60 %) kondisi jalan bagus dan sebagian jalan sudah di hotmik walaupun masih ada jalan yang rusak dan belum di hotmik

2.      Jumlah MCK
Secara gambaran umum masyarakat desa pekantingan sudah banyak yang menyadari tentang MCK,lebih 80 % masyarakat sudah memakai MCK di dalam rumah hanya 20 % saja yang memakai MCK di sungai

3.      Sarana pendidikan dan kesehatan
Sarana pendidikan di desa pekantingan cukup memadai dengan adanya sekolah SDN 1, SDN 2  dan SDN 3 serta adanya sekolah SLTPN 2 Klangenan yang ada di desa pekantingan  di tambah di bidang agama ada madrasah DTA , ada 3 buah DTA di tambah PAUD, TPQ, TK dan PKBM
Adapun sarana kesehatan di desa pekantingan sudah ada POLINDES, 1 buah.


4.      Sarana olah raga dan ekonomi
Sarana olah raga di desa Pekantingan seperti : Lapangan bola dan lapangan volly sudah ada namun belum di pergunakan secara maksimal di karenakan minimnya sarana pendukung dan minimnya biaya pemeliharaan.
Sedangkan untuk sarana ekonomi khususnya tempat kios untuk home industry belum ada, kami berusaha memfasilitasinya dengan dinas terkait.


















BAB III

SOLUSI MASALAH PEMBANGUNAN DAN KEMASYARAKATAN DI DESA PEKANTINGAN
KECAMATAN KLANGENAN KABUPATEN CIREBON

A.    SOLUSI MASALAH PENDIDIKAN
Yang telah kami lakukan selama kami bekerja dilapangan dalam rangka Program KKM STAIMA dalam bidang Pendidikan adalah sebagai berikut :
1.      Memberikan sosialisasi kepada masyarakat desa Pekantingan Kecamatan Klangenan Kabupaten Cirebon tentang betapa pentingnya pendidikan baik itu pendidikan umum maupun pendidikan agama.
2.      Ikut terlibat dalam kegiatan KBM di sekolah sekolah.
3.      Mengadakan Bimbingan Belajar ( BIMBEL ) kepada anak anak siswa sekolah pemula / taman kanak kanak, anak tingkat sekolah dasar maupun anak sekolah lanjutan tingkat pertama.

B.     SOLUSI MASALAH KEAGAMAAN
Yang kami lakukan selama kegiatan KKM dalam bidang keagamaan adalah sebagai berikut :
1.      Mengadakan kegiatan private mengaji selama kami menjalankan program KKM yang bertempat di POSKO.
2.      Ikut serta membantu dalam peringatan hari besar islam yaitu peringatan Isra Mi’roj nabi Muhammad SAW yang diadakan baik di sekolah maupun di sarana sarana peribadatan.
3.      Ikut terlibat langsung dalam kegiatan kegiatan keagamaan seperti kegiatan jam’iyyah muslimat di musholla musholla maupun praktek langsung tentang ritual ibadah pada ibu-ibu jamaah musholla khususnya tentang praktek wudlu dan praktek shalat beserta bacaan bacaannya.
4.      Memberikan bimbingan rohani kepada masyarakat desa Pekantingan khususnya jamaah musholla musholla setiap selesai jamaah shalat magrib menjelang jamaah shalat isya selama kegiatan KKM berlangsung.

C.    SOLUSI MASALAH SOSIAL DAN KEMASYARAKATAN
Yang telah kami lakukakan selama kegiatan KKM berlangsung pada bidang sosial kemasyarakatan adalah sebagai berikut :
1.      Ikut terlibat langsung dalam kegiatan POSYANDU
2.      Mengadakan kegiatan BAKSOS Bersama Perangkat Desa Pekantingan
3.      Mengadakan sosialisasi kepada masyarakat produsen makanan ringan tentang betapa pentingnya kebersamaan dalam usaha dan betapa pentingnya menjaga kebersihan produk yang dihasilkan serta memberikan saran dan masukan untuk ikut terlibat langsung dalam kegiatan pameran makanan ringan di Kompleks gedung olahraga ranggajati Sumber dalam rangka memperingati hari koperasi nasional yang akan diselenggarakan pada tanggal 24-26 Juni 2014.
4.      Mengadakan sosialisasi pada  peternak sapi tentang betapa pentingnya kebersihan lingkungan serta pemanfaatan dan pengolahan limbah untuk dijadikan  bio gas yang bisa dimanfaatkan oleh masyarakat sekitar. Dan kami ikut terlibat langsung didalamnya dengan menguhubungi dinas dan intansi terkait untuk mewujudkan hal tersebut.

D.    SOLUSI MASALAH SARANA DAN PRASARANA
Masalah sarana dan prasarana dalam segala bentuk kegiatan dan keberhasilannya telah kami sampaikan di atas tadi yang diantaranya adalah keterlibatan langsung kami dalam kegiatan bakti sosial bersama pemerintah setempat dan RUTILAHU.













BAB IV

PENUTUP
A.    KESIMPULAN
Sekolah Tinggi Agama Islam Ma’had Ali ( STAIMA ) Cirebon, merupakan Lembaga pendidikan tinggi agama Islam yang bertugas untuk melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi, yakni pendidikan dan pengajaran, penelitian serta pengabdian kepada masyarakat, dalam hal ini STAIMA dituntut agar dapat menghasilkan Sarjana Agama yang sesuai dengan misi awalnya yakni intelektual santri dan santri yang intelektual.
Kuliah Kerja Mahasiswa ( KKM ) Sekolah Tinggi Agama Islam Ma’had Ali ( STAIMA ) Cirebon merupakan salah satu bagian dari Tri Dharma Perguruan Tinggi yakni pengabdian pada masyarakat. Dalam hal ini mahasiswa dilibatkan secara langsung dalam proses pembangunan daerah pedesaan terutama desa – desa yang secara geografis terisolir dan agak tertinggal. Oleh karenanya peran serta secara aktif dari mahasiswa sangat diharapkan dalam rangka mempercepat realisasi program pembangunan baik pembangunan  yang direncanakan oleh pemerintah daerah Propinsi Jawa Barat maupun pembangunan yang direncanakan oleh pemerintah daerah kabupaten Cirebon.

B.     SARAN
1.      Pemerintah setempat agar sudi kiranya terus memantau kondisi masyarakat setempat, khususnya masyarakat yang memiliki potensi yang sangat berguna bagi kemajuan desa.
2.      Pendidikan agama sangatlah penting, oleh karena itu diperlukan langkah-langkah dan program dari pemerintah setempat yang dalam hal ini merupakan leader untuk menerapkan program-program keagamaan.
3.      Dan akhirnya kami selaku peserta Kuliah Kerja Mahasiswa (KKM) Sekolah Tinggi Agama Islam Ma’had Aly (STAIMA) dari awal hingga akhir, mohon maaf yang sebesar-besarnya kepada Bapak Kuwu beserta perangkatnya serta kepada seluruh warga masyarakat  desa Pekantingan atas segala khilaf yang kami lakukan selama berada di desa Pekantingan.
















LAMPIRAN - LAMPIRAN









2







AGENDA KEGIATAN KELOMPOK KKM
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM MA’HAD ALY CIREBON
DI DESA PEKANTINGAN KEC. KLANGENAN KAB. CIREBON

  POKJA   : Desa Pekantingan

NO
HARI / TANGGAL
PUKUL
JENIS KEGIATAN
LOKASI
KET
1.         
Senin, 26 Mei 2014
09.00
Pelepasan peserta KKM
Kampus STAIMA



10.00
Penyerahan peserta KKM ke Kecamatan
Kecamatan Klangenan
Terealisasi


11.00
Penyerahan peserta KKM ke Desa
Kantor Desa Pekantingan



20.00
Menghadiri peringatan Rajabiyah
Blok Karangasem

2.         
Selasa, 27 Mei 2014
08.00
Perkenalan dengan perangkat Desa
Kantor Desa Pekantingan



09.00
Menghadiri peringatan Rajabiyah
DTA. Bahrul Ulum



16.00
Pindah tempat khos
POSKO
Terealisasi


20.00
Menghadiri peringatan Rajabiyah
Blok Pekuncen

3.         
Rabu, 28 Mei 2014
08.00
Menuju kantor Desa Pekantingan
Kantor Desa Pekantingan
Terealisasi


09.00
Sosialisasi dengan sesepuh
Blok Karangasem



18.30
Privat Mengaji anak-anak Blok Pekuncen
POSKO

4.         
Kamis, 29 Mei 2014
09.00
Mengunjungi sesepuh Blok Pekuncen
Makam Buyut
Terealisasi


10.00
Kerja bakti membersihkan kuburan
Makam Buyut



18.30
Privat Mengaji anak-anak
POSKO



19.30
BIMBEL anak-anak SD
Praktek Ibadah
POSKO

5.         
Jum, 30 Mei 2014
09.00
Senam di Kecamata
Kantor camat Klangenan



10.00
Koordinasi dengan camat Klangenan
Kantor camat Klangenan



13.30
Membantu KBM di DTA
DTA Bahrul Ulum



15.00
Ko or dengan dosen pembimbing
POSKO
Terealisasi


18.30
Privat mengaji anak -  anak
Praktek Ibadah
POSKO



08.00
Koordinasi dengan Pemerintah Desa
Desa Pekantingan

6.         
Sabtu, 31 Mei 2014
11.00
Kunjungan ke tokoh Masyarakat
Blok Karang Jambe



14.00
Membantu KBM di DTA
DTA Bahrul Ulum
Terealisasi


18.30
Privat mengaji anak anak
POSKO



19.30
BIMBEL anak anak SD
Praktek Ibadah
POSKO

7.         
Minggu, 01 Juni 2014
08.00
BAKSOS RUTILAHU
Blok Karang Asem



11.00
Musy.  kelompok menyusun strategi
POSKO
Terealisasi


14.00
Mengikuti Pengajian
Blok Karang Asem



18.30
Privat mengaji anak anak
POSKO



19.30
BIMBEL Anak anak SD
Praktek Ibadah
POSKO

8.         
Senin, 02 Juni 2014
08.00
Menuju Pos masing-masing :
Ø  Kantor Kuwu
Ø  Posyandu Karangjambe
Ø  SDN I Pekantingan
Ø  Mendata Musholla Pekantingan

-          Kantor Kuwu
-          Karang Jambe
-          Pekantingan
-          Pekantingan



14.00
Berpartisipasi mengawas ujian DTA
-          Pekuncen
-          Karangasem
-          Karangjambe
Terealisasi


18.30
Privat mengaji anak-anak
POSKO



19.30
BIMBEL anak-anak SD
Praktek Ibadah
POSKO

9.         
Selasa,03 Juni 2014
08.00
Menuju Pos masing-masing :
Ø  Kantor Kuwu
Ø  Koordinasi dengan Camat
Ø  SMPN 2 Klangenan
Ø  Mendata Musholla Pekantingan

-          Kantor Kuwu
-          Kantor Camat
-          Pekantingan
-          Pekantingan
Terealisasi


14.00
Berpartisipasi mengawas ujian DTA


Observasi Home Industry                               
Observasi GAPOKTAN peternakan sapi
-          Blok.Pekuncen



18.30
Privat mengaji anak-anak
Majlis Ta’lim
POSKO
Karang Asem



19.30
BIMBEL anak-anak SD
Praktek Ibadah
POSKO
Terealisasi
10.      
Rabu, 04 Juni 2014
08.00
Ø  Rapat tentang Sanitasi bersama aparat Desa dan Tokoh masyarakat
Ø  Monitoring
Ø  Mengikuti kegiatan POSYANDU
Ø  Mengikuti Majlis Ta’lim
Kantor Kuwu

POSKO
Blok Karangasem
Blok Jambe Lor
Terealisasi


13.30
Menuju DTA
-          KarangJambe Lor
-          Pekuncen
-          Karangasem



18.30
Privat mengaji anak-anak
POSKO

11.      
Kamis, 05 Juni 2014
08.30
Ø  Ngantor dikantor Kuwu
Ø  Mendata musholla didesa Serang
Ø  Mendata PAUD
Ø  Mendata TK
Ø  Mendata SDN I
Ø  Kantor Kuwu
Ø  Desa Serang
Ø  Pekuncen
Ø  Pekuncen
Ø  Pekantingan
Terealisasi


13.30
Partisipasi ke DTA
Ø  Karang Jambe Lor
Ø  Pekuncen
Ø  Karang Asem



18.30
Privat Mengaji anak-anak
POSKO



19.30
Meeting
POSKO

12.      
Jum’at, 06 Juni 2014
08.30
Ø  Mendata SDN II
Ø  Mendata SDN III
Ø  Mengikuti Jam’iyyah
Ø  Konsultasi dengan Dinas Koperasi
Ø  Pencarian dana KKM
Ø  Karang Jambe
Ø  Karang Asem
Ø  Karang Jambe
Ø  PEMDA Sumber
Ø  PEMDA Sumber
Terealisasi


18.30
Privat mengaji anak-anak
POSKO



19.30
Merencanakan penyusunan Laporan KKM
POSKO

13.      
Sabtu, 07 Juni 2014
07.30
Kerja Bakti bersih-bersih sampah dll
Sekitar Kantor Kuwu&SD



09.30
Ø  Jam’iyyah
Ø  Rapat PKK
Ø  Karang Asem
Ø  Kantor Kuwu
Terealisasi


18.30
Privat mengaji anak-anak
Majlis Ta’lim
POSKO
Karang Asem

14.      
Minggu, 08 Juni 2014
08.30
Survey lokasi pembuatan batu Bata
Karang Mire



10.00
Ø  Rapat kordinasi dengan Lebe Desa Serang
Ø  Serang
Teralisasi
15.      
Senin, 09 Juni 2014
08.30
Posyandu karang asem & pemedelan
Karang asem & Pemedelan



09.30
Menuju ke Kecamatan
Kantor Camat



10.00
Mendata PMKS (Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial) di Desa Serang
Serang
Terealisasi
16.      
Selasa, 10 juni 2014
08.30
Pencarian dana ke PT.INDOCEMENT
Gempol
Terealisasi


13.00
Observasi ke home industry
Ds.pekantingan



16.00
Berkunjung ke teman-teman KKM
Kec.Jamblang



18.30
Privat Mengaji
Majlis Ta’lim
Posko
Karang Asem

17.      
Rabu, 11 Juni 2014
08.30
Ditugaskan mendata PMKS didesa Serang
Serang



09.00
Jam’iyyah di Karang Jambe Lor
POSYANDU beringin
Musholla Al Hikmah
Blok semunan
Terealisasi
18.      
Kamis, 12 Juni 2014
08.30
Mengunjungi peternakan sapi
Ditugaskan mendata PMKS didesa Serang
Konsultasi dengan DISTANBUNAKHUT
Pademelan
Serang
Sumber
Terealisasi


13.00
Konsultasi dengan Camat Klangenan
Kantor kecamatan



18.30
Mengadakan peringatan Nishfu Sya’ban
Masjid Pekantingan

19.      
Jum’at, 13 Juni 2014
09.00
Menerima kunjungan KADIS DISTANBUNAKHUT,undangan dr KKM
Pekantingan,pemedelan PETERNAKAN SAPI
Terealisasi


18.30
Privat mengaji anak-anak
POSKO

20.      
Sabtu, 14 Juni 2014
08.00
Kerja bakti lingkungan Desa
Kantor Kuwu



09.00
Mengikuti Jam’iyyah
Karang Asem



16.00
Mengunjungi PT INDO CEMENT Tbk
Palimanan
Terealisasi


18.30
Privat mengaji anak-anak
Majlis Ta’lim
POSKO
Karang Asem

21.      
Minggu, 15 Juni 2014
08.30
Rapat kordinasi kelompok
POSKO



13.00
Rapat peserta KKM Klangenan Korcam
Jemaras Kidul
Terealisasi


18.30
Privat mengaji anak-anak
POSKO



19.30
BIMBEL
POSKO

22.      
Senin, 16 Juni 2014
08.30
Posyandu Karang Asem
Karang Asem



11.00
Kordinasi dengan Bapak Camat Klangenan
Kantor Kecamatan



13.00
Rapat persiapan lomba
POSKO
Terealisasi


18.30
Privat mengaji anak-anak
POSKO



19.30
Penyusunan Laporan
POSKO

23.      
Selasa, 17 Juni 2014
08.30
Posyandu
Karang Jambe



09.00
Jam’iyyah
Menghadiri SERTIJAB camat baru
Pekuncen
Kantor kecamatan



13.00
Penyusunan laporan
POSKO
Terealisasi


18.30
Privat mengaji anak-anak
Majlis ta’lim
POSKO
Karang Asem



19.30
Koordinasi POKJA
POSKO

24.      
Rabu, 18 Juni 2014
08.30
Posyandu Beringin
Semunan



09.00
Jamiyyah
Karang Jambe Lor



10.00
Kordinasi dengan Kuwu
Baksos
Kantor Kuwu
DTA Bahrul Ulum
Terealisasi


13.00
Kordinasi tingkat Kecamatan
POSKO



18.30
Privat mengaji anak-anak
POSKO



19.30
BIMBEL
Penyusunan Laporan
POSKO
POSKO

25.      
Kamis, 19 Juni 2014
08.30
Meninjau peternakan sapi
Pamedelan



09.30
Jam’iyyah
Posyandu
Karang Jambe Kidul



10.00
Baksos
Komplek pekuburan Buyut
Terealisasi


13.00
Pencarian dana
Palimanan



18.30
Privat mengaji anak-anak
POSKO



19.30
BIMBEL
POSKO

26.      
Jum’at, 20 Juni 2014
08.30
Posyandu
Karang Mire



09.00
Jam’iyyah
Pekuncen



13.00
Penyusunan laporan
POSKO
Terealisasi


18.30
Privat mengaji anak-anak
POSKO



19.30
Pelaksanaan lomba
POSKO

27.      
Sabtu, 21 Juni 2014
08.00
Baksos  dan pelatihan ibu-ibu PKK
Kantor Kuwu



13.00
Pengumpulan Laporan individu
POSKO



18.30
Privat mengaji anak-anak
Majlis Ta’lim
POSKO
Karang Asem
Terealisasi


19.30
BIMBEL
POSKO

28.      
Minggu, 22 Juni 2014
08.00
LOKA KARYA DAN SANTUNAN
BALAI DESA

\

13.00
Bersih-bersih setelah acara
BALAI DESA



18.30
Privat mengaji anak-anak
POSKO
Terealisasi


19.30
BIMBEL
POSKO



20.00
Penyusunan Power point
POSKO

29.      
Senin, 23 Juni 2014
04.30
Sholat Subuh berjamaah
KULTUM oleh KH Thoha M
Masjid
Terealisasi


06.30
Persiapan BAKSOS di kecamatan
POSKO



08.00
Go to Kecamatan Klangenan
Kantor Kecamatan



09.00
BAKSOS
Kantor Kecamatan

30.      
Selasa, 24 Juni 2014
08.00
Bersih-bersih POSKO
POSKO



13.00
Silatu rahmi ke warga sekitar (pamitan)
Pekantingan



16.00
Silatu rahmi ke rumah Kuwu
Karang Asem
Terealisasi


05.00
Tadabbur di jembatan tol
Pekantingan

31.      
Rabu, 25 Juni 2014
06.30
Persiapan LOKA KARYA di kecamatan
POSKO



09.00
LOKA KARYA KECAMATAN
Kantor Kecamatan
Terealisasi


13.00
Silatu rahmi ke warga sekitar
Pekantingan



16.30
Tadabbur / keliling desa Pekantingan
Pekantingan

32.      
Kamis, 26 Juni 2014
05.30
Ziarah ke Makam Buyut
Pekantingan



08.00
Persiapan pulang ke Kampus
POSKO
Terealisasi

                                                                                                                                                                                                                                                                                                Pekantingan, 26 Juni 2014

Dosen Pembimbing

Ketua POKJA















Lilik Herawati, MA

Mohamad Wahidin


















Description: D:\KKM EDITAN\1.jpg

Description: D:\KKM EDITAN\2.jpg




Description: D:\KKM EDITAN\BAKSOS KEC.jpg
Description: D:\KKM EDITAN\BIMBEL.jpg




Description: D:\KKM EDITAN\DOLAN NG SUMBER.jpg

Description: D:\KKM EDITAN\FAK TOHA.jpg




Description: D:\KKM EDITAN\GAMBAR PEMANDANGAN.jpg
Description: D:\KKM EDITAN\IDER IDERAN.jpg




Description: D:\KKM EDITAN\KADIS DOLAN NG KANDANG.jpg
Description: D:\KKM EDITAN\KUNJUNGAN PANGAN.jpg



Description: D:\KKM EDITAN\KUNJUNGAN PANGANAN.jpg

Description: D:\KKM EDITAN\MAJLIS TA'LIM.jpg




Description: D:\KKM EDITAN\MULANG.jpg
Description: D:\KKM EDITAN\NG PAWON.jpg




Description: D:\KKM EDITAN\NGOBROL KARO KADIS.jpg
Description: D:\KKM EDITAN\NGOBROL KARO MANG CAMAT.jpg




Description: D:\KKM EDITAN\PELEPASAN KKM.jpg
Description: D:\KKM EDITAN\PENGAJIAN.jpg




Description: D:\KKM EDITAN\PRAKTEK IBADAH.jpg
Description: D:\KKM EDITAN\PRIVATE MENGAJI.jpg




Description: D:\KKM EDITAN\RAPAT NG LEBU.jpg
Description: D:\KKM EDITAN\RITILAHU.jpg




Description: D:\KKM EDITAN\SENAM DI KEC.jpg
Description: D:\KKM EDITAN\SERAHTERIMA DI KEC.jpg




Description: D:\KKM EDITAN\SILATURROKHIM.jpg
Description: D:\KKM EDITAN\SUASANA POSKO.jpg




Description: D:\KKM EDITAN\TERNAK SAPI.jpg
Description: D:\KKM EDITAN\POSYANDU.jpg


Description: D:\KKM EDITAN\IBU BIDAN.JPG